Postingan

DIY Bubble Counter CO2

Gambar
Apa itu bubble counter??  Bubble itu artinya balon, gelembung.  Sedangkan counter artinya konter HP..heeheee. Entah apa lah artinya, yang jelas dari bubble counter kita bisa menghitung berapa jumlah gelembung udara yang di keluar setiap detiknya atau biasa disebut orang-orang "bps".  Apa itu bps? Cari sendiri di mbah google.. Sebenarnya ukuran bps tidak dapat menjamin apakah kebutuhan co2 di aquascape anda terpenuhi atau masih kurang. Karena setiap bubble counter akan mengeluarkan gelembung dg ukuran yg berbeda-beda. Tapi alangkah baiknya kita tahu daripada tidak sama sekali. Karena harga bubble counter pabrikan itu lebih dari 10rb, dsni saya mencoba berbagi cara bagaimana membuat bubble counter dengan uang 5rb rupiah.  Ok, langsung saja. Bawa uang 5rb anda ke apotik dan tukarkan dengan selang infus.  Setelah itu ambil bagian tempat air infus yang biasa netes itu lho "saya ga tau namanya ap" heee. Yg bentuknya seperti gambar ini lho.  Potong sel

DIY Kipas Aquascape Dengan Fan Komputer

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Kipas Aquascape Dengan Fan Komputer. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - Fan komputer yang sudah tak terpakai. - Pipa bening sepanjang 40cm. - Letter L 2 buah. - Benang jahit. - Lem korea. - Adaptor. - Gurita Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Langkah pertama yaitu kita buat kedudukan untuk si kipas, dengan cara memotong pipa bening dengan ukuran 30cm dan 10cm. - Kita sambungkan dengan letter L dan diujung pipa diberi letter L. - Kita sambung adaptor dengan kabel yg ada di kipas bekas ini, yang kita sambung hanya kabel bewarna kuning dan hitam. selebihnya kita solasi saja. -  Setelah kita tes berfungsi langsung kita pasang di kedudukan yang telah kita buat dan diikat dengan benang jahit, ikat kuat lalu diberi lem korea agar paten.   Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and

DIY Kedudukan FAN Besi

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Kedudukan FAN Besi. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - FAN. - Adaptor. - Besi kecil. Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Langkah pertama kita bentuk besi agar bisa mengikat di tank kaliann masing-masing. - Setelah bisa mengikat, kita pasang kekipas yang dapat kita temukan di toko-toko akuarium terdekat. - Sambungkan adaptor dengan kabel yang ada di kipas.   Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and Be Carefull    

DIY Lampu LED Modul

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Lampu LED Modul. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - LED modul. - Papan akrilik. - Solderan. - Timah. - Lem korea. - Adaptor Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Langkah pertama kita sambungkan setiap kabel yg ada di lampu LED dengan solderan, perhatikan (+) dan (-). - Tempel setiap lampu di akrilik dengan jarak yang agak renggang. - sambungkan adaptor di salah satu ujung lampu. - sambung akrilik menjadi letter U, dan pada bagian bawah diberi siku untuk menempelkan di tank kalian. Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and Be Carefull

DIY Sirkulasi Filter Mushroom

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Sirkulasi Filter Mushroom. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - Pipa 1/2 inc. - Sambungan pipa 1/2 inc dengan drat. - Letter L pipa 1/2 inc. - Tutup toples. Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Pertama kita pasang sambungan pipa ke box filter ( Saya menyarankan menggunakan Box Filter Talang PVC ) bisa dilihat -> https://diyscape.blogspot.com/2019/09/diy-box-filter-talang-pvc.html - Kita bolong-bolongkan halus tutup toples. - Kita bolongkan bagian tengah tutup toples seukuran sambungan pipa 1/2 inc. - Lalu kita rakit dari sambungan yang di box filter menuju ke tutup toples membentuk Letter U dengan tambahan letter L pada pipa 1/2 inc. Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and Be Carefull

DIY Box Filter Baskom

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Box Filter Baskom. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - Pipa 1/2 inc. - Baskom kotak. - Tempat sampah. - Sambungan pipa 1/2 inc dengan drat. - Media filter Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Pertama kita bolongkan bagian samping tempat sampah seukuran sambungan pipa setengah inc. - Lalu kita tempel pada baskom kotak agar melekat. - Bolongkan baskom kotak seukuran sambungan pipa 1/2 inc untuk keluaran air. - Langkah terakhir kita taruh / susun media filter. Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and Be Carefull

DIY Box Filter Talang PVC

Gambar
Okeee selamat malam para scapers dimanapun kalian berada, kali ini saya akan membahas tengtang DIY Box Filter Talang PVC. Seperti biasa langkah pertama yaitu menyiapkan semua bahan-bahan : - Pipa 1/2 inc - Sambungan pipa 1/2 inc dengan drat - Talang air PVC - Pembatas/Tutup palang PVC - Lem kaca/sealant - Media filter Setelah bahan-bahan siap kita langsung ke tahap perakitan : - Pertama potong talang air PVC sepanjang 50cm. - Tutup kedua sisi talang dengan tutup yg telah disediakan. - Beri lem agar tidak terjadi kebocoran. - Bolongkan talang air seukuran sambungan pipa 1/2 inc untuk keluaran air. - Sebelum lubang tersebut diberi pembatas untuk pembatas media filter, tetapi bagian bawah diberi rongga untuk jalan air. -  Taruh media filter di tempat yang sudah disediakan. Sekian penjelasan DIY Box Filter Talang PVC dari saya. Let's DIY and Be Carefull